KEGIATAN SEMINAR NASIONAL PRODI PENDIDIKAN EKONOMI DENGAN TEMA INOVASI PENDIDIKAN EKONOMI DALAM KURIKULUM MERDEKA BELAJAR
Kegiatan Seminar dan Call for Paper ini dilaksanakan pada hari selasa tanggal 12 Desember 2023 di Ruang pertemuan Lab. Terpadu Universitas PGRI Madiun dengan narasumber Prof Dr. Hari Wahyono, M.Pd dari Universitas Negeri Malang. kegiatan dihadiri oleh Bapak Ibu guru Ekonomi dan IPS di SMP dan SMA Se kabupaten Madiun dan Kota Madiun mahasiswa, dan juga dillaksanakan secara daring dengan media ZOOM untuk diikuti oleh peserta dari luar kota Madiun. Kegiatan ini juga mendapatkan sponsor dari Toko Kosmetik Sumber Mas, Karunia Poto Madiun, Praditya Tour dan Travel dan De-King Pejalan Gabut.